Program inovatif yang diberi nama Sip Pak Kades ini untuk layanan administrasi kependudukan bagi masyarakat Desa Palalang, melalui layanan Sip Pak Kades, masyarakat akan lebih mudah dalam mengurus administrasi kependudukan dan tidak perlu datang ke kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Pemkab Pamekasan.